Cara memasang penghitung jumlah posting yang di baca

Kali ini saya coba untuk membagi info bagi sahabat yang mungkin ingin menambahkan javascript penghitung jumlah berapa kali posting telah di baca
cotoh :
posting telah di baca: 30 views

dan akan terus bertambah saat post kembali ada yang membaca
memang kali ini bukan jerih payah sendiri karena saya mendapatkan jasa penyedia javascriptnya langsung sehingga tinggal memasang saja pada template blog kita dengan cara yang sangat mudah


sahabat cukup memasang script di bawah ini:
<b:if cond='data: blog.pageType == &quot;item&quot;'>
Telah di baca: <script src='http://www.amitjain.co.in /pageview.php' type=' text/javascript'/> </b:if>



cara memasangsnya
1. Buka template dan cari kode ini <div class='post-header'>
2. Jika sudah ketemu letakan javascript di bawah kode itu


contoh:

<div class='post-header'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
Telah di baca: <script src='http://www.amitjain.co.in /pageview.php' type='text/javascript'/></b:if>


selanjutnya tinggal save template 

penghitungan di mulai dari 2 views sejak pemasangan dan penghitung akan bertambah setiap ada posting yang di buka

Silahkan coba langsung bagi sobat yang tertarik
atau kunjungi Sumbernya langsung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ada pendapat lain dari sobat, Silahkan berkomentar